Kamis, 27 Februari 2014

                            LIBURAN KE DANAU TOBA

                                              

         Pada waktu liburan sekolah kemaren, saya dan keluarga berlibur ke danau toba,
Kami berangkat dari rumah sekitar pukul empat pagi.
selama tujuh belas jam perjalanan kami tempuh hingga sampai di pelabuhan Ajibata parapat.
Perjalanan yang begitu lama agak membuat saya bosan, akan tetapi setelah kami sampai di pelabuhan rasa bosan saya itu hilang setelah memandang danau toba yang begitu indah walau saya hanya memandang lampu yang ibaratkan seperti bintang dan keindahan alam Danau Toba tidak saya lihat dengan keselurahan karna waktu kami pada waktu itu malam hari.
setelah kami sampai di gerbang pelabuhan kami terjebak macet, dikarenakan banyaknya wisatawan yang akan berkunjung ke pulau Samosir.
Pada saat itu jam sudah menunjukkan pukul 21.00 WIB . Tapi kami masih terjebak macet, dan akhirnya kami memutuskan untuk tidak menyebrang karna waktu sudah hampir larut malam.
Dan akhirnya kami menginap di sebuah hotel yaitu Hotel Niagara Parapat.
kami menginap hanya semalam saja, karna besoknya kami harus menyebrang ke Pulau Samosir.
Pagi hari nya saya terbangun, dan membuka jendela Saya sungguh tertakjub melihat pemandangan Panaroma Alam Danau Toba.
Dan sekitar pukul 08.00 Pagi kami Check-out dari penginapan Kami, kami menuju pelabuhan.
ternya di pelabuhan masih macet, dan kemudian kuli pelabuhan menempeklan nomor keberangkatan kami.
Ternyata kami nomor 240 Trip ke 3 .
Jadi kami harus menunggu di pelabuhan sekitar Lima Jam di pelabuhan.
sungguh sangat membosankan.
karna saya merasa bosan, saya dan adik saya pergi sepeda air sampai Puas Dan sampai wktu menunjukkan pukul 14.00 dan waktunya kami menyebrang ke Pulau samosir.


             Sekitar setengah jam kami sampai di pelabuhan Tomok Samosir, pas waktu kami keluar dari Ferry ternyata masih ada juga macet disitu, ya beberapa menit kemudian perjalanan kami baru lancar.
setelah kami keluar dari gerbang pelabuhan kami singgah di rumah makan khas batak.
tempatnya sangat strategis dipinggir Danau Toba, Setelah kami selesai malan kami melanjutkan perjalanan kami, ada sekitar Tiga jam perjalanan kami dari tomokPangururan, akan tetepi walau pun agak begitu lama, saya tidak merasa bosan, karena mata saya ini di manjakan Oleh pamandangan alam danau toba yang sangat begitu indah.
Beberapa jam kemudian kami pun sampai Di Kota Pangururan, yaitu kota Kabupaten Samosir. dan kami meneruskan perjalanan kami kerumah saudara tepat di Huta Namora.
Setelah itu kami pun sampai, setelah turun dari Mobil saya langsung menghirup udara yang sejuk.
Kemudian kami masuk ke rumah, dan saya pun Mandi, setelah saya selesai mandi kami pu Makan malam Bersama dan kemudian bercerita cerita dan akhirnya saya pun tertidur.
Malam itu sya tidak bisa tidur, tapa ujung ujung nya saya tertidur juga sihhh.

            Pada pagi harinya saya terbangun dan langung menyuci muka, saya menatap dari belakang rumah kearah danau Toba , saya terkagum kepada Tuhan sang Pencipta Sagalanya.
Setelah itu saya diAjak bapak saya pergi kekuburan kakek buyut saya, sesampainya disana kami langsung membersihkan pekaranganya dan memotong tumbuh tumbuhan liar yang tumbuh di sekitar Simin atau kuburan kakek saya itu.                                               
                                                                               
                                                                       





                      
















 sungguh pemandangaDari atas simin itulah saya menatap ke arah danau Toba ,n yang sangat indah.

Setelah itu saya dan Bapak pulang keRumah , sesampainya di Rumah, saya langsung makan kemudian saya pergi mengembalakan Kerbau, bersama sepupu saya.
Ternyata menyenangkan juga menjadi pengembala , saya bisa menaiki Kerbau , dan pacu pacuan kerbau.
sangkin asyiknya bermain dan menaiki Kerbau Saya jadi lupa melihat jam, setelah saya lihat ternyata jarum jam sudah menunjukkan pukul 5 sore, dan akhirnya saya dan sepupu saya memutuskan untuk pulang dan meninggalkan Tempat Parmahanan.
Setelah sampai di Huta saya pun terus mandi, setelah itu saya manonton tv, dan kemudian kami semua makan malam bersama.
setelah makan saya pun langsung tidur, karna besok kami mau berwisata ke Taman Wisata Iman Sitinjo Dairi Sidikkalang.

            Pagi harinya saya dibanguni sama mama saya dan saya disuruh mandi dan bersiap siap untuk Berangkat ke Sidikkalang.
pada pukul 04.30 pagi kami meninggalkan rumah paman, dimana pada saat itu masih gelap dan suhu udara yang sangat dingin.
jalan yang kami tempuh harus melewati pegunungan dan jalan yang curam dan terjal.
sesampainya kami di lereng gunung pussuk buhit, jalan sudah mulai menanjak dan Berkelok kelok.
pada saat perjalanan itu saya buka kaca pintu mobil sehingga masuklah udara yang sangat dingin sekaliiiii,
sangkin Dinginnya membuat saya menggigil setengah Mati.
jalan masih terus menanjak dan berkelok kelok, ada sekitar 2 jam kami menanjak dan akhirnya kami sampai di Menara penatapan Tele Kabupaten Samosir, kami berhenti sebentar di pucak gunung itu, dan saya menatap kebawah, Sungguh menakjubkan...
semua terlihat dari Sana , Samosir pun terlihat,

                                       pulau samosir dan Danau Toba di tatap dari Menara Tele

 Kemudian kami melanjutkan perjalanan kami hingga kami sampai di Taman Wisata Iman Sitinjo Sidikkalang Dairi. sesampainya di parkiran Taman saya turun dari Mobil sombil menghembuskan Nafas ( huhffft Luar biasa) saya sepaerti merokok saja pdahalan sudah pukul 07.30 tapi Dinginya Sangat Luar Biasa, seperti Di Eropa saja :) .
kemudian setelah itu kami berjalan jalan Keliling Taman wisata Iman Dan berfoto foto.
                                                               





















                                












kemudian kami membeli pakaian dan pernak pernik khas Taman Iman Dairi.
Setelah puas bertamasya di Taman, Kemudian kami pergi melanjutkan Perjalanan kami kedaerah Lea Parira sekitar 45 KM dari Kota Sidikkalang, disana kami melihat Air Terju Aek Simbolon. 

     Begitu lah Pengalaman Saya selama saya pergi liburan Hingga kami Pulang ke Duri Dalam keadaan sehat dan Selamat.

puji tuhan,

                                         "  HORAS   "                                             

                                                                                                    By. Roy Malau99



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kamis, 27 Februari 2014

                            LIBURAN KE DANAU TOBA

                                              

         Pada waktu liburan sekolah kemaren, saya dan keluarga berlibur ke danau toba,
Kami berangkat dari rumah sekitar pukul empat pagi.
selama tujuh belas jam perjalanan kami tempuh hingga sampai di pelabuhan Ajibata parapat.
Perjalanan yang begitu lama agak membuat saya bosan, akan tetapi setelah kami sampai di pelabuhan rasa bosan saya itu hilang setelah memandang danau toba yang begitu indah walau saya hanya memandang lampu yang ibaratkan seperti bintang dan keindahan alam Danau Toba tidak saya lihat dengan keselurahan karna waktu kami pada waktu itu malam hari.
setelah kami sampai di gerbang pelabuhan kami terjebak macet, dikarenakan banyaknya wisatawan yang akan berkunjung ke pulau Samosir.
Pada saat itu jam sudah menunjukkan pukul 21.00 WIB . Tapi kami masih terjebak macet, dan akhirnya kami memutuskan untuk tidak menyebrang karna waktu sudah hampir larut malam.
Dan akhirnya kami menginap di sebuah hotel yaitu Hotel Niagara Parapat.
kami menginap hanya semalam saja, karna besoknya kami harus menyebrang ke Pulau Samosir.
Pagi hari nya saya terbangun, dan membuka jendela Saya sungguh tertakjub melihat pemandangan Panaroma Alam Danau Toba.
Dan sekitar pukul 08.00 Pagi kami Check-out dari penginapan Kami, kami menuju pelabuhan.
ternya di pelabuhan masih macet, dan kemudian kuli pelabuhan menempeklan nomor keberangkatan kami.
Ternyata kami nomor 240 Trip ke 3 .
Jadi kami harus menunggu di pelabuhan sekitar Lima Jam di pelabuhan.
sungguh sangat membosankan.
karna saya merasa bosan, saya dan adik saya pergi sepeda air sampai Puas Dan sampai wktu menunjukkan pukul 14.00 dan waktunya kami menyebrang ke Pulau samosir.


             Sekitar setengah jam kami sampai di pelabuhan Tomok Samosir, pas waktu kami keluar dari Ferry ternyata masih ada juga macet disitu, ya beberapa menit kemudian perjalanan kami baru lancar.
setelah kami keluar dari gerbang pelabuhan kami singgah di rumah makan khas batak.
tempatnya sangat strategis dipinggir Danau Toba, Setelah kami selesai malan kami melanjutkan perjalanan kami, ada sekitar Tiga jam perjalanan kami dari tomokPangururan, akan tetepi walau pun agak begitu lama, saya tidak merasa bosan, karena mata saya ini di manjakan Oleh pamandangan alam danau toba yang sangat begitu indah.
Beberapa jam kemudian kami pun sampai Di Kota Pangururan, yaitu kota Kabupaten Samosir. dan kami meneruskan perjalanan kami kerumah saudara tepat di Huta Namora.
Setelah itu kami pun sampai, setelah turun dari Mobil saya langsung menghirup udara yang sejuk.
Kemudian kami masuk ke rumah, dan saya pun Mandi, setelah saya selesai mandi kami pu Makan malam Bersama dan kemudian bercerita cerita dan akhirnya saya pun tertidur.
Malam itu sya tidak bisa tidur, tapa ujung ujung nya saya tertidur juga sihhh.

            Pada pagi harinya saya terbangun dan langung menyuci muka, saya menatap dari belakang rumah kearah danau Toba , saya terkagum kepada Tuhan sang Pencipta Sagalanya.
Setelah itu saya diAjak bapak saya pergi kekuburan kakek buyut saya, sesampainya disana kami langsung membersihkan pekaranganya dan memotong tumbuh tumbuhan liar yang tumbuh di sekitar Simin atau kuburan kakek saya itu.                                               
                                                                               
                                                                       





                      
















 sungguh pemandangaDari atas simin itulah saya menatap ke arah danau Toba ,n yang sangat indah.

Setelah itu saya dan Bapak pulang keRumah , sesampainya di Rumah, saya langsung makan kemudian saya pergi mengembalakan Kerbau, bersama sepupu saya.
Ternyata menyenangkan juga menjadi pengembala , saya bisa menaiki Kerbau , dan pacu pacuan kerbau.
sangkin asyiknya bermain dan menaiki Kerbau Saya jadi lupa melihat jam, setelah saya lihat ternyata jarum jam sudah menunjukkan pukul 5 sore, dan akhirnya saya dan sepupu saya memutuskan untuk pulang dan meninggalkan Tempat Parmahanan.
Setelah sampai di Huta saya pun terus mandi, setelah itu saya manonton tv, dan kemudian kami semua makan malam bersama.
setelah makan saya pun langsung tidur, karna besok kami mau berwisata ke Taman Wisata Iman Sitinjo Dairi Sidikkalang.

            Pagi harinya saya dibanguni sama mama saya dan saya disuruh mandi dan bersiap siap untuk Berangkat ke Sidikkalang.
pada pukul 04.30 pagi kami meninggalkan rumah paman, dimana pada saat itu masih gelap dan suhu udara yang sangat dingin.
jalan yang kami tempuh harus melewati pegunungan dan jalan yang curam dan terjal.
sesampainya kami di lereng gunung pussuk buhit, jalan sudah mulai menanjak dan Berkelok kelok.
pada saat perjalanan itu saya buka kaca pintu mobil sehingga masuklah udara yang sangat dingin sekaliiiii,
sangkin Dinginnya membuat saya menggigil setengah Mati.
jalan masih terus menanjak dan berkelok kelok, ada sekitar 2 jam kami menanjak dan akhirnya kami sampai di Menara penatapan Tele Kabupaten Samosir, kami berhenti sebentar di pucak gunung itu, dan saya menatap kebawah, Sungguh menakjubkan...
semua terlihat dari Sana , Samosir pun terlihat,

                                       pulau samosir dan Danau Toba di tatap dari Menara Tele

 Kemudian kami melanjutkan perjalanan kami hingga kami sampai di Taman Wisata Iman Sitinjo Sidikkalang Dairi. sesampainya di parkiran Taman saya turun dari Mobil sombil menghembuskan Nafas ( huhffft Luar biasa) saya sepaerti merokok saja pdahalan sudah pukul 07.30 tapi Dinginya Sangat Luar Biasa, seperti Di Eropa saja :) .
kemudian setelah itu kami berjalan jalan Keliling Taman wisata Iman Dan berfoto foto.
                                                               





















                                












kemudian kami membeli pakaian dan pernak pernik khas Taman Iman Dairi.
Setelah puas bertamasya di Taman, Kemudian kami pergi melanjutkan Perjalanan kami kedaerah Lea Parira sekitar 45 KM dari Kota Sidikkalang, disana kami melihat Air Terju Aek Simbolon. 

     Begitu lah Pengalaman Saya selama saya pergi liburan Hingga kami Pulang ke Duri Dalam keadaan sehat dan Selamat.

puji tuhan,

                                         "  HORAS   "                                             

                                                                                                    By. Roy Malau99



Tidak ada komentar:

Posting Komentar